Apa Aman Makan Buah Naga

Apa Aman Makan Buah Naga Setiap Hari?

Apa Aman Makan – Sebenarnya tidak ada larangan makan buah naga setiap hari selama tidak memiliki alergi terhadap buah ini.

Buah naga (dragon fruit) boleh saja di konsumsi setiap hari untuk memenuhi kebutuhan serat dam tubuh, dilansir dari Times of India.

Hanya saja, kamu bisa membatasi porsi makan buah naga setiap hari, sekitar dua sampai tiga porsi.

Cara makan buah naga bisa di konsumsi langsung usai dipotong-potong atau di olah menjadi jus, es krim, atau smoothie.

Adapun waktu mengonsumsi buah naga terbaik adalah pagi hari karena sistem pencernaan akan memecah gula buah dengan cepat dan menyediakan semua nutrisi yang di perlukan.

Kandungan Gizi Buah Naga

Buah naga mengandung sejumlah nutrisi yang baik bagi tubuh. Selain serat, ada juga kandungan gula dan vitamin dalam buah ini.

Simak jumlah kandungan gizi buah naga per 100 gram, dilansir Everyday Health berikut ini.

  • 3,1 gram serat
  • 15,2 gram karbohidrat
  • 9,75 gram gula
  • 0,36 gram protein
  • 0,14 fram lemak
  • 4,3 miligram vitamin c
  • 9 miligram kalsium
  • 0,18 miligram zat besi
  • 116 miligram kalium

Manfaat Makan Buah Naga

Beragam nutrisi dalam buah ini menghasilkan sejumlah manfaat. Simak sejumlah manfaat makan buah naga berikut ini.

1. Mengurangi risiko strok dan serangan jantung

Buah naga juga mengandung antioksidan yang berpotensi meningkatkan kesehatan kardiovaskular, termasuk mengurangi risiko trok dan serangn jantung.

Antioksidan dalam buah naga dan bijinya menyediakan asam lemak omega-3 dan omega-9 bagi tubuh dan juga membantu mengurangi kadar kolesterol total, termasuk kadar kolesterol “jahat” LDL.

Baca juga artikel di sini https://joinlilrhody.com/

2. Melancarkan pencernaan

Serat makanan dalam buah naga juga dapat membantu meningkatkan kesehatan pencernaan dan usus. Orang dewasa membutuhkan antara 21-38 gram serat per hari.

3. Mecegah Kanker

Kandungan vitamin C dalam buah naga dapat menignkatkan kekebalan tubuh sehingga membantu mencegah beberapa jenis kanker.

Jenis buah naga merah juga mengandung likopen, antioksiden kuat yang memberi warna pada buah merah. Antioksidan ini telah terbukti membant mengurangi sel kanker dalam tubuh.

4. Mengurangi peradangan

Jika mengalami nyeri kronis, mengonsumsi buah naga bisa menjadi solusinya karena dapat meredakan peradangan dan nyeri.

Buah naga memiliki sifat anti peradangan yang dapat berfungsi sebagai penghilang rasa sakit alami untuk gejala-gejala ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *